Pernahkah anda menggunakan komponen Tab bawaan VB 6 pada pembuatan aplikasi anda. Pada kesempatan sebelumnya saya telah share tentang MDI Tab kali ini saya akan share komponen Tab dari pihak ketiga. Komponen ini digunakan untuk menggantikan komponen tab standar VB 6 (Microsoft Tabbed Dialog Control 6 dan TabStrip). Komponen ini menurut saya lebih menarik daripada bawaan VB 6. Contoh :
Cara penggunaan komponen ini :
Untuk bagian kode program, tambahkan prosedur berikut :
Jika anda tertarik dengan komponen tersebut silahkan download di link di bawah ini, semoga dapat bermanfaat
Download vbAccelerator VB6 VS Tab Control
Tags:
Membuat form tab, membuat tab pada vb 6, tab control, komponen Tab,
Cara penggunaan komponen ini :
- Tambahkan 2 atau lebih objek PictureBox kemudian ubah properties Namenya. Ex picTabPribadi dan picTabRiwayatJabatan
- Tambahkan komponen vbAccelerator VB6 VS Tab Control kemudian kita ubah nambahnya menjadi tabMain
Untuk bagian kode program, tambahkan prosedur berikut :
Private Sub initTab() Dim C As cTab With tabMain .ShowCloseButton = False .AllowScroll = False .TabAlign = TabAlignTop Set C = .Tabs.Add("picTabPribadi", , "Data Pribadi") C.Panel = picTabPribadi Set C = .Tabs.Add("picTabRiwayatJabatan", , "Riwayat Jabatan") C.Panel = picTabRiwayatJabatan End With End SubSelanjutnya kita tinggal melakukan inisialisasi di event Form_Load :
Private Sub Form_Load() Call initTab End Sub
Jika anda tertarik dengan komponen tersebut silahkan download di link di bawah ini, semoga dapat bermanfaat
Download vbAccelerator VB6 VS Tab Control
Tags:
Membuat form tab, membuat tab pada vb 6, tab control, komponen Tab,
No comments:
Post a Comment