Pada postingan sebelumnya saya membahas cara Eksport Database Ke File Excel pada kesempatan ini saya akan membahas cara mengatasi error yang di sebabkan karena tanda petik.
SQL Query
SQL yang memiliki kepanjangan "Structured Query Language" merupakan sebuah bahasa yang digunakan untuk mengakses dan memanipulasi data yang berada di dalam tabel yang terdapat pada basis data atau database. Bahasa ini merupakan bahasa standar yang dapat digunakan pada semua database server (MS SQL Server, MySQL Server,ORACLE,Ms.Access). Bahasa atau sintak SQL tersebut tersusun dari kumpulan kata berupa String.
STRING
String merupakan kumpulan dari berbagai karakter. Beberapa karakter yang akan mengganggu dan akan menimbulkan error pada bahasa SQL antara lain:
1. Single quoted atau kutip tunggal ( ' )
2. Double quoted atau kutip ganda ( " )
Karakter-karakter diatas jika masuk ke dalam bahasa SQL, akan merusak sintak bahasa SQL tersebut dan menimbulkan error.
Error tersebut dapat terjadi pada waktu simpan,edit maupun pencarian data. Misalnya kita mau menyimpan sebuah nama yang mengandung tanda petik kita ambil nama As'ari maka pada saat kita tekan tombol simpan akan muncul pesan error yang "Run-times Error '-2147217900 (80040e14)': Syntax error (missing operator) in query expression". Seperti yang nampak pada gambar berikut ini :
Lalu bagaimanakah Mengatasi Error Karena Tanda Petik Di VB ? Buatlah sebuah public function pada sebuah modul. Kenapa harus pada madul membuat functionnya..? Supaya bisa di panggil dari form mana saja dalam sebuah project, tidak perlu nulis function dalam setiap formnya dan dapat memperisngkat waktu kita dalam nulis koding.
Tulislah function berikut pada sebuah modul
Jika kita mau minyimpan data yang mengandung kata petik panggil function tersebut dengan cara menambahkan kata Rep di depan komponen yang kita prediksi nantinya datanya mengandung petik seperti nama.
Lihat dan perhatikan contoh penerapan dalam simpan data seperti pada gambar berikut ini
Lihat dan perhatikan contoh penerapan dalam edit/update data seperti pada gambar berikut ini
Untuk penerapan di pencarian data pastinya temen-temen sudah bisa dengan melihat gambar di atas, cukup menambahi kata Rep di depan komponennya saja. Cukup mudah bukan, semoga tutorial yang singkat ini dapat membantu mengatasi error dikarenakan tanda petik.
Keyword:
Mengatasi Error Karena Tanda Petik Di VB,Run-times Error '-2147217900 (80040e14)': Syntax error (missing operator) in query expression,Run-times Error '-2147217900 (80040e14)'
SQL Query
SQL yang memiliki kepanjangan "Structured Query Language" merupakan sebuah bahasa yang digunakan untuk mengakses dan memanipulasi data yang berada di dalam tabel yang terdapat pada basis data atau database. Bahasa ini merupakan bahasa standar yang dapat digunakan pada semua database server (MS SQL Server, MySQL Server,ORACLE,Ms.Access). Bahasa atau sintak SQL tersebut tersusun dari kumpulan kata berupa String.
STRING
String merupakan kumpulan dari berbagai karakter. Beberapa karakter yang akan mengganggu dan akan menimbulkan error pada bahasa SQL antara lain:
1. Single quoted atau kutip tunggal ( ' )
2. Double quoted atau kutip ganda ( " )
Karakter-karakter diatas jika masuk ke dalam bahasa SQL, akan merusak sintak bahasa SQL tersebut dan menimbulkan error.
Error tersebut dapat terjadi pada waktu simpan,edit maupun pencarian data. Misalnya kita mau menyimpan sebuah nama yang mengandung tanda petik kita ambil nama As'ari maka pada saat kita tekan tombol simpan akan muncul pesan error yang "Run-times Error '-2147217900 (80040e14)': Syntax error (missing operator) in query expression". Seperti yang nampak pada gambar berikut ini :
Tampilkan Gambar
Lalu bagaimanakah Mengatasi Error Karena Tanda Petik Di VB ? Buatlah sebuah public function pada sebuah modul. Kenapa harus pada madul membuat functionnya..? Supaya bisa di panggil dari form mana saja dalam sebuah project, tidak perlu nulis function dalam setiap formnya dan dapat memperisngkat waktu kita dalam nulis koding.
Tulislah function berikut pada sebuah modul
Jika kita mau minyimpan data yang mengandung kata petik panggil function tersebut dengan cara menambahkan kata Rep di depan komponen yang kita prediksi nantinya datanya mengandung petik seperti nama.
Lihat dan perhatikan contoh penerapan dalam simpan data seperti pada gambar berikut ini
Lihat dan perhatikan contoh penerapan dalam edit/update data seperti pada gambar berikut ini
Untuk penerapan di pencarian data pastinya temen-temen sudah bisa dengan melihat gambar di atas, cukup menambahi kata Rep di depan komponennya saja. Cukup mudah bukan, semoga tutorial yang singkat ini dapat membantu mengatasi error dikarenakan tanda petik.
Keyword:
Mengatasi Error Karena Tanda Petik Di VB,Run-times Error '-2147217900 (80040e14)': Syntax error (missing operator) in query expression,Run-times Error '-2147217900 (80040e14)'
thanks, sangat bermanfaat
ReplyDeleteMantan djiwa
ReplyDeleteThanks berat ya
ReplyDelete